Selalu menerapkan standar kerja bertaraf internasional, CHAMPOIL telah meraih sertifikat Sistem Manajemen ISO 9001:2015. PT. Indolumas Grease (CHAMPOIL) telah membuktikan bahwa sistem manajemennya sesuai dengan standar Internasional, terutama pada Desain dan Produksi Grease. Untuk mendapatkan sertifikasi ISO, suatu perusahaan tidak semata-mata langsung mendaftarkan diri dan mendapatkan sertifikat. Namun, perlu beberapa persiapan dan proses yang mantang. Sertifikasi ISO 9001:2015 sendiri merupakan …
Continue reading “ISO 9001:2015, BUKTIKAN SISTEM MANAJEMEN CHAMPOIL”